Minggu, 20 November 2016

Gempa Berkekuatan 6,4 Skala Richter Guncang Argentina

Salam X-Kars
Argentina , Rabi
US Geological Survey melaporkan gempa berkekuatan 6,4 skala Richter (SR) telah mengguncang wilayah Argentina. Ini merupakan gempa kedua yang mengguncang wilayah tersebut dalam kurun waktu delapan hari ini.

Sebagaimana dikutip dari Independent, Senin (21/11/2016) pusat gempa itu berada di lokasi yang berjarak 25 kilometer dari barat daya San Juan. Hingga saat ini masih belum ada laporan mengenai kerusakan akibat gempa tersebut.

Sebelumnya pada 13 November 2016, gempa 6,2 SR mengguncang wilayah barat laut Argentin pada pukul 08.00 waktu setempat (rabi)